B. inggris alat dan bahan membuat kado dan cara membuatnya​

alat dan bahan membuat kado dan cara membuatnya​ Jawaban: Alat dan Bahan Membuat Kotak Kado Pembuatan kotak kado bisa mempergunakan benda-benda yang ada di sekitar kita, sehingga kita tak perlu membelinya atau tak harus barang yang baru. Kalian bisa menggunakan kertas kardus atau karton yang tak terpakai dan nantinya bisa dihias agar terlihat menarik. Alat yang dibutuhkan: Penggaris, panjang dan lebar penggaris dapat disesuaikan dengan keinginan namun ada baiknya sesuai dengan panjang dan lebar dari kertas atau karton yang akan digunakan; Double tape, untuk merekatkan sisi ke sisi dari kertas atau karton dan bisa menjadi alternatif bahan lem; Pensil atau spidol, untuk membuat garis dan tanda pada permukaan karton atau kertas; Gunting, pilih gunting yang tebal dan menyesuaikan dengan ketebalan kerta atau karton yang digunakan, dan; Pisau prakarya atau cutter. Bahan yang dibutuhkan: Kertas atau karton berukuran A4, atau ukuran lain sesuai keinginan dan kebutuhan namun nantinya panjang...